Download Soal TKP CPNS 2023 PDF – Pendaftaran CPNS 2023 diperkirakan akan dimulai pada bulan September 2023. Tahap pertama seleksi CPNS setelah administrasi adalah SKD yang terdiri dari tiga materi, yaitu TIU, TWK, dan TKP.
Tujuan dari tes ini adalah untuk menguji kemampuan verbal, numerik, dan logika calon pelamar. Di bawah ini adalah koleksi soal CPNS yang dapat digunakan sebagai bahan belajar untuk persiapan menghadapi seleksi CPNS 2023.
Download Juga:
- Contoh Surat Lamaran CPNS 2023
- Contoh Soal TKD BUMN 2023
- 20+ Contoh Soal TKD BUMN 2023 PDF yang Bisa Kamu Download
Kumpulan Soal TKP CPNS 2023 PDF Terbaru

Soal No.1
Ikan kakap merah bergizi dan indah penampilannya. Ikan tuna rasanya enak tapi membosankan. Udang walaupun kecil-kecil, tetapi mempunyai nilai gizi tinggi daripada ikan kakap merah. Sementara bandeng gizinya lebih baik dari ikan tuna, tetapi biasanya tidak segar. Hidangan yang menarik dan bergizi adalah ….
A. Ikan tuna dan bandeng
B. Ikan kakap merah dan udang
C. Bandeng dan kakap merah
D. Udang dan bandeng
E. Ikan tuna dan kakap merah
Jawaban: B
Soal No. 2
Menurut pasal 1 ayat (1) UUD 1945 Negara Indonesia adalah negara kesatuan yang berbentuk …
A. Republik
B. Presidensial
C. Parlementer
D. Demokrasi
E. Monarki
Jawaban: A
Soal No. 3
Melaksanakan sila kedua Pancasila harus dilaksanakan sikap dan tingkah laku yang menggambarkan …
A. Menghormati dan menghargai orang lain
B. Menilai baik hasil kerja orang lain
C. Suka memberi pertolongan kepada orang lain
D. Meminta dengan hormat untuk melaksanakan keinginannya
E. Berani membela kebenaran dan keadilan
Jawaban: A
Soal Soal TKP CPNS 2023 PDF No. 4
Lelah : Istirahat
A. Gadis : Orang
B. Makan : Lapar
C. Berolahraga : Sehat
D. Haus Minum
E. Sakit : Obat
Jawaban: D
Soal No. 5
23, 26, 19, 22, 15, 18, …., ….
A. 21 dan 14
B. 21 dan 24
C. 11 dan 18
D. 11 dan 4
E. 11 dan 14
Jawaban: E
Soal Soal TKP CPNS 2023 PDF No. 6
Sejak kemerdekaan, Pemilihan Umum untuk pertama kali diselenggarakan pada tahun 1955, yaitu untuk memilih wakil-wakil rakyat yang akan duduk di …
A. MPR dan DPR
B. Konstituante
C. Konstituante dan DPR
D. DPR
E. MPR
Jawaban: C
Soal No. 7
Sistem kebijakan meliputi 3 unsur yang saling berkaitan yaitu sebagai berikut, kecuali …
A. Pelaku publik
B. Kebijakan publik
C. Lingkungan publik
D. Dana kebijakan
E. Tidak ada yang benar
Jawaban: D
Soal No. 8
Andi yang merupakan teman karib Anda melakukan kecurangan absensi, maka Anda …
A. Mentoleransi sebab baru kali ini Andi melakukannya
B. Rekan kerja yang lain juga melakukannya, jadi tidaklah mengapa
C. Mengingatkan dan menegur
D. Menegur dan melaporkan apa adanya ke atasan
E. Menanyakan kepadanya mengapa dia melakukan hal tersebut
Jawaban: C
Soal Soal TKP CPNS 2023 PDF No. 9
Ketika gagal mencapai sesuatu yang diinginkan, maka saya …
A. Mencari dengan seksama siapa yang bertanggungjawab terhadap kegagalan saya tersebut
B. Mengambil waktu untuk menenangkan diri
C. Bersedih hati
D. Melakukan introspeksi dan memperbaiki kekurangan penyebab kegagalan
E. Meminta bantuan orang-orang terdekat
Jawaban: D
Soal No. 10
Hampir semua pegawai di kantor instansi saya meminta uang tanda terima kasih atas pengurusan surat izin tertentu. Namun menurut peraturan kantor, hal itu tidak diperbolehkan, maka saya …
A. Ikut melakukannya karena bagaimanapun juga kawan-kawan kantor saya melakukannya
B. Melakukannya hanya jika terpaksa membutuhkan uang tambahan untuk keperluan keluarga, sebab gaji kantor memang kecil
C. Terkadang saja melakukan hal tersebut
D. Berusaha semampunya untuk tidak melakukannya
E. Tidak ingin melakukannya sama sekali
Jawaban: E
Itulah kumpulan soal TKP CPNS 2023 PDF terbaru. Jika belum punya, silakan download melalui tombol yang sudah download.dafunda.com sediakan di atas.
LAPOR LINK
Jika ada link yang error atau rusak, kamu bisa melaporkan melalui email: dafundadownload@gmail.com. Jika kamu adalah pemilik aplikasi atau game dalam artikel ini, kamu juga bisa melaporkannya ke email yang sama. Terima kasih telah berkunjung dan jangan lupa dibagikan kepada teman lainnya, supaya mereka juga kebagian.
Comments 0
Comment on